Sedang belajar jadi software engineer dan tertarik bikin solusi yang benar-benar bisa dipakai.
Saat ini sering ngulik full-stack development, dari ngerjain ide sederhana sampai aplikasi bisa rilis dan dipakai. Masih terus belajar soal arsitektur, kualitas kode, dan cara ngembangin produk yang rapi, stabil, dan gampang dirawat.
Tech yang sering dipakai: React · Next.js · Node.js · TypeScript · REST/GraphQL · CI/CD
- 🔧 Belajar memahami proses dari ide sampai aplikasi bisa dipakai.
- 🧹 Berusaha nulis kode yang jelas dan gampang dirawat.
- ⚡ Menjaga keseimbangan antara kecepatan dan maintainability.
- Suka nongkrong di grup Facebook Ingin Menjadi Programmer Handal, Namun Enggan Ngoding 😄
- Suka nulis dan berbagi cerita soal software engineering.
- Tertarik sama produk yang sederhana, cepat dirilis, dan bisa berkembang.
- I Stopped Using useEffect for Data Fetching in React • 23 Des 2025
- 🚀 My Experience Switching from VS Code to Zed • 19 Okt 2025
- 📷Building a Face Recognition Attendance System with Next.js, TypeScript, face-api.js, and Supabase • 15 Okt 2025
- [Boost] • 08 Sep 2025
- 🚀 From 2–5 Minutes to < 1 Second: How a Small Nginx Config Change Boosted My Website • 08 Sep 2025
- [Boost] • 19 Agu 2025
- Monolith vs Microservices: Kenapa Sebaiknya Mulai dari Monolith? • 19 Agu 2025
- Tambah Fitur di Aplikasi Malah Bikin Bagian Lain Error? • 12 Agu 2025
| Artikel | Repositori |
|---|---|
| - I Stopped Using useEffect for Data Fetching in React • 23 Des 2025 | series-tracker — Ekstensi untuk menyimpan episode dan menit terakhir saat menonton film atau series |
| - 🚀 My Experience Switching from VS Code to Zed • 19 Okt 2025 | facial-recognition-attendance-system — Facial Recognition Attendance System with Next.js and Face-api |
| - 📷Building a Face Recognition Attendance System with Next.js, TypeScript, face-api.js, and Supabase • 15 Okt 2025 | manajemen-stok-barang — null |
| - [Boost] • 08 Sep 2025 | headless-cms-php — null |
| - 🚀 From 2–5 Minutes to < 1 Second: How a Small Nginx Config Change Boosted My Website • 08 Sep 2025 | ferryops — Readme generator with Node.js |
| - [Boost] • 19 Agu 2025 | toko-barokah-balikpapan — Landing Page Toko Barokah |
| - Monolith vs Microservices: Kenapa Sebaiknya Mulai dari Monolith? • 19 Agu 2025 | VOYATRAX — Voyatrax adalah aplikasi pemesanan tiket pesawat berbasis web yang dibangun dengan Next.js 15, Tailwind CSS, dan Supabase. Aplikasi ini menyediakan fitur pemesanan tiket bagi pengguna, serta dashboard khusus untuk admin. |
| - Tambah Fitur di Aplikasi Malah Bikin Bagian Lain Error? • 12 Agu 2025 | inventory-manager-flutter — A simple and lightweight inventory management app built with Flutter. It allows users to easily add, edit, and delete inventory items with persistent local storage. Includes support for dark/light themes and intuitive swipe gestures. |
Terakhir diperbarui: 14 Januari 2026 (Asia/Makassar)


